PENGARUH ONLINE CONSUMER REVIEW DAN TRUST TERHADAP KEPUTUSAN PEMBELIAN ONLINE DI TOKOPEDIA

Erwan Nurhidayat, Hidup Marsudi

Abstract


Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh online consumer review dan trust terhadap keputusan pembelian online di Tokopedia. Sampel sebanyak 100 orang konsumen online di Tokopedia, yang diperoleh secara purposive sampling. Metode analisis data menggunakan analisis regresi linier berganda. Hasil penelitian adalah online consumer review dan trust berpengaruh terhadap keputusan pembelian online di Tokopedia.

 

Kata kunci: online consumer review, trust, keputusan pembelian


Full Text:

PDF

References


Arisqa, A. & De Yusa, V. (2019). Pengaruh Kepercayaan (Trust) Menggunakan e-Commerce terhadap Keputusan Pembelian Online. Jurnal Bisnis Darmajaya, 5(1):13-22.

Che, W.S.J., Cheung, C.M.K., & Thadani, D.R. (2017). Consumer Purchase Decision in Instagram Stores: The Role of Consumer Trust. Proceedings of the 50th Hawaii International Conference on System Sciences, 24-34.

Hsu, C., Chuan-Chuan Lin, J., & Chiang, H. (2013). The Effect of Blogger Recommendations on Customers’ Online Shopping Intentions. Internet Research, 23(1):69-88.

Iduozee, E.E. (2015). The Credibility of Online Consumer Review. Master’s Thesis. University of Tampere.

Jayanti, R.D. (2015). Pengaruh Harga dan Kepercayaan terhadap Keputusan Pembelian secara Online: Studi Kasus pada Harapan Maulina Hijab Jombang. EKSIS, 10(1):13-27.

Kamila, K.T., Suharyono, & Nuralam, I.P. (2019). Pengaruh Online Consumer Review terhadap Keputusan Pembelian: Survei pada Mahasiswa Universitas Brawijaya TA 2015/2016-2018/2019 yang Pernah Membeli dan Menggunakan Xiaomi Smartphone. Jurnal Administrasi Bisnis, 72(1).

Latief, F. & Ayustira, N. (2020). Pengaruh Online Costumer Review dan Customer Rating terhadap Keputusan Pembelian Produk Kosmetik di Sociolla. Jurnal Mirai Management, 6(1):139-154.

Machfoedz, M. (2013). Pengantar Pemasaran Modern. Yogyakarta: UPP AMP YKPN.

Melati, R.S. & Dwijayanti, R. (2020). Pengaruh Harga dan Online Consumer Review terhadap Keputusan Pembelian Case Handphone pada Marketplace Shopee: Studi pada Mahasiswa Surabaya. Jurnal Pendidikan Tata Niaga (JPTN), 8(2):882-888.

Mittal, A. (2013). e-Commerce: It’s Impact on Consumer Behavior. Global Journal of Management and Business Studies, 3(2):131-138.

Purwanto, N. (2021). Pengaruh e-Trust dan Online Consumer Review terhadap Keputusan Pembelian: Studi pada Konsumen Tokopedia di Jombang. Jurnal EK&BI, 4(2):635-639.

Putra B.A.P.W., Rochman, F., & Noermijati. (2017). The Effect of Trust, Risk, and Web Design on Consumer Intention by Means of Consumer Attitude to Purchase Online. JAM: Jurnal Aplikasi Manajemen, 15(3):472-479

Widya, C.A. & Riptiono, S. (2019). Pengaruh Online Consumer Review dan Viral Marketing terhadap Keputusan Pembelian dengan Consumer Trust sebagai Intervening: Studi pada Pengguna Instagram di Kecamatan Kebumen. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Manajemen, Bisnis dan Akuntansi, 1(1):76-84

Xie, K., Chen, C., & Wu, S. (2016). Online Consumer Review Factors Affecting Offline Hotel Popularity: Evidence form Tripadvisor. Journal of Travel & Tourism Marketing, 33(2):1-13.




DOI: https://doi.org/10.62826/muara.v5i2.61

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


MUARA | Jurnal Manajemen Pelayaran Nasional

ISSN : 2715-6583